18 November 2010

Struktur Dasar Sel

Diposting oleh Unknown di 11/18/2010 09:56:00 AM 0 komentar
STRUTUR DASAR SEL


* Sel Prokaroptik
Sel tanpa membran inti.
memiliki materi genetik.
BERUPA DNA berbentuk sirkuler yang tidak dibungkus membran inti
Sebagian besar memiliki dinding sel

* Sel Eukariotik
Memiliki membran inti
nukleus dan sitoplasma terlihart jelas batasnya

17 November 2010

Teori Tentang SEL

Diposting oleh Unknown di 11/17/2010 07:15:00 PM 0 komentar
Teori Schleiden dan Theodore Schwann

- Schleiden adalah seorang ahli botani dari Inggris, yang menyatakan bahwa " Tubuh Tumbuhan tersusun atas SEL ".

- Schwann adalah seorang ahli zoologi dari Jerman, berpendapat bahwa " Tubuh Hewan tersusun atas sel".

- Berdasarkan pendapat dari keduanya maka muncullah sebuah konsep yaitu, Sel merupakn unit struktural penyusun tubuh organisme.

Teori Johanes Purkinye

- Johanes Purkinye melihat didalam sel terdapat cairn bening.
- dari penelitian tersebut muncullah istilah Protoplasma yaitu cairan bening yang mengisi sel

Teori Max Schultze

- Max Schultze menemukan masa protoplasma yang mengandung nukleus pada sel hewan dan sel tumbuhan.
- Max Schlutze juga berpendapat bahwa protoplasma merupakan stuktur dasar organisme dan merupakan bagian penting dari sel.
- dari hasil temuan dan pendapatnya muncul sebuah konsep yaitu Sel merupakan unit (kesatuan) fungsional.

Teori Rudolf Virchow

- Rudolf menemukan bahwa sel merupakan bagian yang menyusun dan membentuk jaringan organ dan sitem organ akhirnya membangun tubuh makhluk hidup.
- selain itu Rudolf juga menemukan bahwa sel yang aa merupakan perbanyakan dari sel-sel sebelumnya.
- Dari hasil temuannya Rudolf menyatakan konsep yaitu Sel berasal dari sel sebelumya, "Omnis cellula e cellula".

Teori pertumbuhan

- Pada organisme baik uniselluler maupun multiselluler selalu terjadi pertumbuhan jumlah dan volume dari selpenyusunya dan selalu terjadi aktivitas sel.
- Berdasarkan pernyataan tersebut muncullah suatu konsep yaitu Sel merupakan unit pertumbuhan.

16 November 2010

Sejarah Penemuan Sel

Diposting oleh Unknown di 11/16/2010 05:58:00 PM 0 komentar
Sel > merupakan unit atau satuan terkecil penyusun tubuh organisme

Sejarah penemuan sel :
- Pada tahun (1632-1723) Antony Van Leeuwanhoek berhasil melihat benda-benda aneh yang terdapat dalam setetes air rendaman jerami dengan menggunakan mikroskop sederhana rancangannya.

- Atas dasar itulah pada tahun (1635-1703) Robert Hooke melakukan pengamatan pada sel gabus pada batang "Ouercus suber". Dia melihat ruang-ruang antar sel yg dibatasi dinding tebal yang diberi istilah "celulae" yang lebih dikenal sebagai SEL
Diposting oleh Unknown di 11/16/2010 10:20:00 AM 0 komentar
Kata mutiara hari ini :
Milikilah sebuah hati yg tak pernah membenci
Sebuah senyum yg tak pernah pudar
Sebuah sentuhan yg tak pernah menyakiti
Dan
Sebuah persahabatan yg tak pernah berakhir
 

Ivadhatulrisma's blog